Pencarian
Bahasa Indonesia

Dari Ajaran Kerbau Putih oleh Ketua Arvol Looking Horse, Bagian 1 dari 2

2020-05-15
Details
Baca Lebih Lajut
"PARA SAUDARA KITA, BANGSA-BANGSA HEWAN, MENCERMINKAN KESEJAHTERAAN DIRI KITA. Kerbau, serigala, salmon, beruang, karibu, elang, paus, lumba-lumba dan banyak kerabat sakral lainnya di dalam ekosistem yang rapuh ini semua berada dalam bahaya dan sedang menderita. Kami, Bangsa Pribumi, melihat apa yang saudara kita Bangsa-Bangsa Hewan sedang alami, karena kita semua terhubung, kita semua satu. APA YANG TERJADI PADA MRK, TERJADI PADA KITA! ” “SETIAP KITA YANG BERADA DISINI PADA SAAT INI DAN DI TEMPAT INI UNTUK SECARA PRIBADI MENENTUKAN MASA DEPAN KEMANUSIAAN.”
Tonton Lebih Banyak
Semua bagian (1/2)
1
Kata-kata Bijak
2020-05-15
2965 Tampilan
2
Kata-kata Bijak
2020-05-16
2635 Tampilan