Pencarian
Bahasa Indonesia
 

Praktikkan Jalan Tengah, Bagian 6 dari 8

Details
Baca Lebih Lajut
Jadi, Anda lihat para praktisi rohani India semuanya menempelkannya di sini di masa lalu. (Oh!) Benarkah? (Ya.) Itu untuk mengingatkan mereka akan latihan spiritual. Tapi saat ini, meski menempelkannya di sana selama setengah tahun, mereka tidak ingat apa-apa. […] Mereka telah melupakannya. […] Kita manusia kadang terlalu banyak menggunakan otak kiri, dan sebagian orang terlalu banyak menggunakan otak kanan. Oleh karena itu, kita lebih terbiasa dengan hal itu, dan sulit bagi kita untuk berkonsentrasi di tengah. (Oh.) Buddha mengatakan bahwa kita harus mempraktikkan jalan tengah. Jangan condong ke kiri; jangan condong ke kanan. Itu saja.

Unduh Foto   

Tonton Lebih Banyak
Semua bagian (6/8)
1
Antara Guru dan Murid
2023-11-01
5005 Tampilan
2
Antara Guru dan Murid
2023-11-02
4094 Tampilan
3
Antara Guru dan Murid
2023-11-03
3652 Tampilan
4
Antara Guru dan Murid
2023-11-04
3188 Tampilan
5
Antara Guru dan Murid
2023-11-05
3447 Tampilan
6
Antara Guru dan Murid
2023-11-06
3352 Tampilan
7
Antara Guru dan Murid
2023-11-07
3139 Tampilan
8
Antara Guru dan Murid
2023-11-08
3186 Tampilan