Pencarian
Bahasa Indonesia
 

Bagian 1 dari ceramah, “Temukan Meditasi Sejati Melalui Transmisi oleh seorang Guru Sejati”

Details
Baca Lebih Lajut
Jadi di dalam Alkitab dikatakan, “Apa manfaatnya bagi manusia jika dia memperoleh seluruh dunia dan kehilangan dirinya sendiri?” […] Semakin banyak posisi yang kita peroleh, semakin banyak anak dan semakin banyak uang, semakin banyak harta benda, semakin banyak beban; dan kita semakin kehilangan diri kita dalam merawat hal-hal materi ini. […] Semakin kita tenggelam di seputar urusan materi ini, semakin berkurang kita kenal diri kita. […] Apa yang harus kita kenali tentang diri kita sendiri? Bahwa kita adalah makhluk teragung di alam semesta.

Unduh Foto   

Tonton Lebih Banyak
Semua bagian (1/11)