Pencarian
Bahasa Indonesia
 

SEVA: Oasis Vegan Tersembunyi di Dubai

Details
Baca Lebih Lajut
“Temanku dan saya datang ke sini karena ulasan menu. Sejujurnya, ini pengalaman vegan pertama saya dan saya bisa katakan bahwa saya sangat menikmatinya. Dari suasana tropis yang mereka buat di tengah gurun ini, ke menu vegan murni yang disajikan dengan sangat baik, dan untuk semua staf yang ramah, saya ingin katakan, ini ‘harus dicoba.'"